Jumat, 14 Februari 2014

Tips Membuat Diri Menjadi Lebih Dipercaya dalam Waktu 5 Detik (Part 1)

Salam Sukses untuk seluruh member dan keluarga besar IBLI

Terimakasih masih setia sharing dan berbagi di group ini. 


Berikut Sedikit tips yang akan kami bagikan untuk all member semuanya :



JABAT TANGAN


Mungkin bagi kita jabat tangan merupakan hal yang biasa saja dan tidak berpengaruh apa-apa pada saat kita berkomunikasi dalam sehari-hari.

Namun tahukah Anda, rupanya tingkat kepercayaan, rasa hormat, serta rasa kagum orang lain saat baru mengenal kita akan meningkat secara segnifikan dari jabat tangan kita.




Mungkin anda pernah bertemu dengan orang yang melakukan jabat tangan seperti gambar no 1 di bawah ini :

Saat itu tahukah anda sebenarnya orang yang melakukan jabat tangan seperti itu ( gambar no. 1 / Jabat tangan dengan posisi tangan dia di atas), Saat itu dia sedang menunjukkan kepada anda secara tidak kita sadari bahawa dialah orang yang paling berkuasa di saat itu ataupun saat itu dia merasa dia lebih hebat dari anda. 

Teknik jabat tangan seperti ini sering di gunakan oleh para pemimpin negara yang sedang bertikai dan salah seorang pemimpin negara ingin menunjukkan secara tidak langsung bahwa nagara dia lebih kuat dan lebih hebat dari negara musuhnya dengan gerakan jabat tangan ini.


Jika anda menyadarinya bahwa lawan bicara anda sedang menggunakan teknik di atas, jangan panik atau gerogi ...

Santai saja, Gerakkan tangan anda yang sebelah kiri untuk menyentuh lengan orang tersebut dan berikan senyuman ramah seperti yang dilakukan oleh Barack Obama di gambar no. 2 di bawah ini :



Gerakan santai ini biasa di sebut gerakan leading atau gerakan memimpin. Hal ini dikarenakan disaat kita melakukan gerakan tersebut, tanpa orang tersebut sadari, kita telah mengirimkan sebuah informasi kepada dia bahwa kita adalah pemimpin sebenarnya di saat itu dan kita merupakan partner yang tepat untuk dia dalam memimpin segala hal.

Gerakan santai ini juga biasa di gunakan untuk mencairkan suasana yang sedang bersitegang antara satu dengan yang lain....

SO Gunakan gerakan santai seperti gambar no.2 di di atas saat anda sedang bertemu dengan orang lain maka anda akan lebih akrab dan lebih di percaya dibanding sebelumnya.

Sekian tips-tips singkat dan bermanfaat dari kami, semoga dapat membantu kita semua dalam seni berkomunikasi dengan satu sama lain.

Jika ada Pertanyaan atau ingin berkonsultasi, silahkan share secara personal di :

Bodylanguageindo@gmail.com

atau bergabung di group Fb IBLI :


atau mem follow twitter kami : @bodylanguageindo

Salam Sukses Semuanya

Viva Body Language 






0 komentar:

Posting Komentar